Penulis: Juan Luis Lorda
Harga: Rp 75.000

Buku Seorang kristiani sejati menawarkan peta jalan untuk menavigasi kegiatan kita sehari-hari pekerjaan,keluarga,dan kegiatan rekreasi. Hal ini Menunjukan bagaimana kita dapat mencapai puncak kehidupan kristen di dalam melalui kegiatan-kegiatan tersebut. Fr.Lorda, yang adalah seorang insinyur industri dan doktor Teologi Dogmatis serta aktif sebagai Profesor di Fakultas Teologi Universitas Navarra sejak 1983, menawarkan kepada para pembacanya sebuah rencana spiritual harian dan menjelaskan strategi untuk mendapatkan keutamaan yang dibutuhkan untuk mengikuti Kristus dengan cermat. Langkah selanjutnya adalah mengenal kehidupan Kristus dan mengembangkan hubungan batin dalam dengan-Nya. Meskipun jalannya menantang, Seorang Kristiani sejati tidak menyangsikan lagi bahwa perjuangan untuk tetap dekat dengan Kristus terletak dalam jangkauannya dan itu adalah mungkin. Penulis juga merujuk berbagai ajaran pembela Kristen, dari mulai Bapa Gereja sampai St.Thomas Aquinas, serta mistikus Spanyol abad ke-16,seperti St. Yohanes dari Salib dan Santa Teresa dari Avila. Hasilnya adalah sebuah buku bagi pembaca dari segala usia, dan terutama kaum muda yang beriman.